Petuah Wabup Rohul di Acara Jalang Monjalang Mamak 1445
RIAUIDENTITAS.COM-ROHUL-Wakil Bupati (Wabup) Kabupaten Rokan Hulu (Rohul), H Indra Gunawan, dan istri, turut serta di kegiatan prosesi adat jalang monjalang mamak 1445 hijiriah tahun 2024 masehi, digelar di gedung Lembaga Kerapatan Adat (LKA) Ujung Batu. Acara ini momentum bagi umat Muslim untuk merayakan Idul Fitri...